Warga mengambil sembako gantung yang disediakan sejumlah pemuda di Karangasem. (BP/Istimewa)

AMLAPURA, BALIPOST.com – Aksi kemanusiaan saling membantu dalam menghadapi dampak Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat di Karangasem juga dilakukan. Salah satunya diprakarsai puluhan pemuda Karangasem.

Mereka menggelar aksi gantung sembako yang bebas diambil bagi warga yang membutuhkan. Para pemuda ini ada yang merupakan karyawan yang terdampak Pemutusan Hubungan Kerja (PHK).

Hal tersebut disampaikan salah satu relawan, Wayan Budiasa. “Kami gabungan pemuda dari berbagai organisasi. …
Baca selengkapnya di media partner DENPOST.id

Baca juga:  ASI Rilis Survei Kinerja Menteri Kabinet Jokowi-Ma'ruf, Bintang Puspayoga Masuk 5 Besar Paling Memuaskan
BAGIKAN

TINGGALKAN BALASAN

Please enter your comment!
Please enter your name here

CAPCHA *