26.8 C
Denpasar, Bali
Selasa, 4 Maret 2025

Badung

Berita Kabupaten Badung, Bali

Mulai Mereda, Sampah Kiriman Laut di Pesisir Barat Kabupaten Badung

MANGUPURA, BALIPOST.com - Sampah kiriman laut yang menepi di pesisir pantai barat Kabupaten Badung mulai berkurang sejak seminggu terakhir. Namun demikian, Dinas Lingkungan Hidup...

Tak Hadiri Retret di Akmil Magelang, Bupati Badung Akhirnya Buka Suara

MANGUPURA, BALIPOST.com - Bupati Badung, Wayan Ardi Arnawa, akhirnya buka suara terkait ketidakhadirannya dalam retret kepala daerah yang diselenggarakan oleh Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri)...

Jaga Situasi Kondusif Jelang Ramadan, Kapolda Kumpulkan Bhabinkamtibmas

MANGUPURA, BALIPOST.com - Kriminalitas di Bali terus meningkat dan berkembang tentu berdampak negatif terhadap pariwisata di Pulau Dewata ini. Menyikapi kondisi tersebut, Kapolda Bali...

Disinyalir Tak Tepat Sasaran, Kemensos Minta Validasi Ulang Data Penerima Bansos

MANGUPURA, BALIPOST.com - Pemerintah pusat akan melakukan validasi ulang terhadap data Keluarga Penerima Manfaat (KPM) dalam program bantuan sosial (bansos). Langkah ini diambil untuk...

Pemkab Badung Laksanakan Sosialisasi Implementasi Katalog Elektronik Versi 6

MANGUPURA, BALIPOST.com - Perkembangan teknologi informasi (IT), khususnya dalam sistem pengadaan barang/jasa, terus mengalami perubahan yang cepat. Katalog Elektronik Versi 5 akan dinonaktifkan pada...
IHSG

Bantuan Hari Raya Ditargetkan Dimulai saat Idul Fitri

MANGUPURA, BALIPOST.com - Pemerintah Kabupaten Badung berjanji akan merealisasikan bantuan sebesar Rp2 juta per kepala keluarga (KK) saat hari besar keagamaan. Realisasi ini sebagai...

Perdana Bertugas, Wabup Alit Sucipta “Gerebek Banjar”

MANGUPURA, BALIPOST.com - Wakil Bupati Badung, Bagus Alit Sucipta resmi memulai tugasnya setelah dilantik pada 20 Februari 2025. Pada Senin (24/2), ia hadir untuk pertama...

Diinterogasi, Pelaku Ngaku Sudah Rencanakan Rampok Rumah Korban di Jimbaran

DENPASAR, BALIPOST.com - Polresta Denpasar merilis pengungkapan kasus perampokan dan pemb*n*han Kartini (57), pemilik usaha roti di Perumahan Kori Nuansa Barat Blok III No....

Ternyata, Pemb*n*h Pemilik Usaha Roti Bakar Ditangkap Beberapa Jam Setelah Aksi Sadisnya

DENPASAR, BALIPOST.com - Tim gabungan Polsek Kuta Selatan (Kutsel) dan Polresta Denpasar berhasil menangkap Moch. Rafli Barizi (21), pelaku perampokan dan pemb*n*han pemilik usaha...

Unud Pastikan Efisiensi Tak Ganggu Pelayanan

MANGUPURA, BALIPOST.com - Presiden telah mengeluarkan kebijakan efisiensi anggaran dan sektor pendidikan tak luput dari kebijakan tersebut. Terkait hal itu, Rektor Universitas Udayana (Unud),...

Ikuti Medsos Kami

173,303FansSuka
21,009PengikutMengikuti
6,115PengikutMengikuti
4,560PelangganBerlangganan
x