Disbud Buleleng Lakukan Inventarisasi dan Perawatan Lontar
SINGARAJA, BALIPOST.com - Dinas Kebudayaan (Disbud) Kabupaten Buleleng kembali melakukan Inventarisasi dan perawatan lontar yang ada di masyarakat. Kegiatan yang dilakukan Unit Pelaksana Teknis...
Padukan Lawak dan Wayang, Ladrak Tampil Menghibur di PKB
DENPASAR, BALIPOST.com - Lawak Drama Kreasi (Ladrak) ditampilkan di Kalangan Angsoka, Senin (10/7). Pementasan seni yang dihadirkan serangkaian Pesta Kesenian Bali XLV ini sukses...
Diapresiasi, Gubernur Koster Perjuangkan Peningkatan Status STAHN ke Institut
SINGARAJA, BALIPOST.com - Ketulusan Gubernur Bali, Wayan Koster dalam meningkatkan kualitas pendidikan di Bali, salah satunya dengan memperjuangkan peningkatan status Sekolah Tinggi Agama Hindu...
Kondisi SDN 6 Bondalem Rusak Parah, Siswa Terpaksa Belajar di Aula
SINGARAJA, BALIPOST.com - Kondisi Sekolah Dasar Negeri 6 Bondalem rusak parah pada bagian atapnya. Kondisi ini pun sangat membahayakan para siswanya. Pihak sekolah pun...
Lima Berita Terpopuler Kemarin: Dari Pro Kontra Tiket Retribusi Snorkeling hingga Pemotor Remaja Kritis
DENPASAR, BALIPOST.com - Pada Senin (3/7), sejumlah peristiwa terjadi. Berikut lima berita yang menjadi atensi pembaca Balipost Online. Ini, cuplikan peristiwa dan link yang...
Hendak Sembahyang ke Ponjok Batu, Mobil Pemedek Dilempari Batu
SINGARAJA, BALIPOST.com - Aksi lempar batu dilakukan oleh beberapa oknum tak bertanggung jawab di Desa Tejakula, Kecamatan Tejakula. Mobil pemedek yang hendak sembahyang ke...
Overstay, Imigrasi Singaraja Deportasi WNA Belgia
SINGARAJA, BALIPOST.com - Kantor Imigrasi Singaraja kembali menindak tegas WNA yang melanggar peraturan keimigrasian. Kali ini Imigrasi Singaraja melakukan tindakan deportasi terhadap seorang laki-laki...
Pagelaran Palegongan Klasik Sankha’ra Art, Duta Kabupaten Badung pada PKB XLV
DENPASAR, BALIPOST.com - Rekasadana (pagelaran) Palegongan Klasik Sanggar Sankha’ra Art, Banjar Telanga, Desa Darmasaba, Kecamatan Abiansemal, di Kalangan Ratna Kanda, Taman Budaya Denpasar, Rabu...
Ratusan Bacaleg di Buleleng Belum Memenuhi Syarat
SINGARAJA, BALIPOST.com - Sebanyak 596 Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) DPRD Buleleng diterapkan Belum Memenuhi Syarat (BMS) oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Buleleng. Data ini muncul...
Bangun Desa Adat Seutuhnya, MDA Buleleng dan Gianyar Apresiasi Kepemimpinan Koster-Cok Ace
SINGARAJA, BALIPOST.com - Selama satu periode membangun Bali, gagasan Gubernur Bali diapresiasi berbagai kalangan. Pembangunan yang dicanangkan oleh Gubernur Koster dirasa sangat Komprehensif. Bahkan dalam...