Meninggal di Kapal Pesiar, Jenazah PMI Asal Jembrana Tiba Disambut Tangis
NEGARA, BALIPOST.com - Kesedihan mendalam menyelimuti keluarga I Ketut Ardika Yasa, seorang Pekerja Migran Indonesia (PMI) kapal pesiar asal Desa Tukadaya, Melaya. Pria ini...
Hari Pertama Pembatasan Kendaraan Barang, Truk Non-Sembako Masih Operasi
NEGARA, BALIPOST.com - Hari pertama penerapan pembatasan operasional untuk kendaraan barang melintas di Jalan Denpasar-Gilimanuk, Jumat (20/12), truk pengangkut bahan bangunan masih melintas. Dari...
Keamanan Pintu Masuk Bali Jelang Nataru Ditingkatkan
NEGARA, BALIPOST.com - Menjelang perayaan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025, Polsek Kawasan Pelabuhan Gilimanuk menggelar Kegiatan Rutin yang Ditingkatkan (KRYD) guna memperkuat pengamanan...
Pembatasan Kendaraan di Jalan Denpasar-Gilimanuk Dimulai, Cek Angkutan yang Masih Diperbolehkan Melintas
NEGARA, BALIPOST.com - Pembatasan kendaraan barang untuk kelancaran arus mudik dan arus balik Natal dan Tahun Baru mulai diterapkan Kamis (20/12) ini. Kendaraan barang...
Desa Perancak Raih Piala Megawati Kategori Desa Wisata
DENPASAR, BALIPOST.com - Desa Perancak, Kabupaten Jembrana berhasil meraih juara II kategori Desa Wisata dalam penganugerahan Piala Megawati, Kawal Pancasila dari Desa dalam Festival...
Tiga Tahun, 5 LPD di Jembrana Terjerat Kasus Korupsi
NEGARA, BALIPOST.com – Kasus korupsi di Jembrana selama 3 tahun terakhir, didominasi dari LPD (Lembaga Perkreditan Desa). Tercatat hingga akhir tahun 2024, sudah 5 LPD...
PMI Asal Jembrana Meninggal di Kapal Pesiar, Disnaker Koordinasi Pemulangan
NEGARA, BALIPOST.com - Seorang warga Jembrana yang menjadi Pekerja Migran Indonesia (PMI) di salah satu kapal pesiar meninggal dunia akhir November lalu.
Dinas Tenaga Kerja...
Ketua LPD Mendoyo Dangin Tukad Ditahan, Diduga Korupsi Rp2,1 Miliar
NEGARA, BALIPOST.com - Polres Jembrana, Bali menahan IKS (47), Ketua Lembaga Perkreditan Desa (LPD) Mendoyo Dangin Tukad, setelah ditetapkan sebagai tersangka kasus korupsi. Tindakan...
Puluhan Lubang Jalan Denpasar-Gilimanuk Perlu Segera Ditangani
NEGARA, BALIPOST.com - Puluhan titik lubang jalan di Jalan Nasional Denpasar-Gilimanuk menjadi atensi untuk persiapan arus Natal dan Tahun Baru.
Kapolres Jembrana, AKBP Endang Tri...
Warga Melaya Tetap Nolak, Pembangunan Pengolahan Limbah Tinja Dihentikan
NEGARA, BALIPOST.com - Warga Banjar Melaya Tengah Kelod, desa Melaya tetap menolak pembangunan tempat pengolahan tinja yang nyaris selesai dibangun. Warga menegaskan hal tersebut...