26.8 C
Denpasar, Bali
Selasa, 4 Maret 2025

Klungkung

Berita Klungkung, Bali

Hasil Audit Dana Kampanye, Paslon Pilkada Klungkung Dinyatakan “Patuh”

SEMARAPURA, BALIPOST.com - KPU Klungkung telah mengumumkan hasil audit dana kampanye para paslon Pilkada Klungkung. Hasil, KAP (Kantor Akuntan Publik) yang diajak bekerjasama dengan...
video

Nangun Sat Kerthi Loka Bali: Desa Adat Sangkanbuana Gelar Upacara Ngider Buana

SEMARAPURA, BALIPOST.com - Warga Desa Adat Sangkanbuana, Kabupaten Klungkung, menggelar upacara Ngider Buana, bertepatan dengan hari Kajeng Kliwon, Sasih Keenam, pada Rabu (4/12). Prosesi ini...

UMK 2025 Klungkung Disepakati Rp 2.996.561

SEMARAPURA, BALIPOST.com - Upah Minimum Kabupaten (UMK) untuk tahun 2025 di Kabupaten Klungkung disepakati sebesar Rp 2.996.561. Angka itu sesuai dengan hasil sidang Dewan...

Diperpanjang, Masa Jabatan Jendrika Jadi Pj Bupati Klungkung

SEMARAPURA, BALIPOST.com - I Nyoman Jendrika diperpanjang masa jabatannya sebagai Penjabat (Pj) Bupati Klungkung. Keputusan Menteri Dalam Negeri ini, menyebutkan bahwa masa jabatan Pj....

Tim Yustisi Tindak Gudang dan Kafe di Jungutbatu

SEMARAPURA, BALIPOST.com - Keberadaan salah satu gudang dan kafe di Desa Jungutbatu, Nusa Penida, Klungkung, kini mendapat tindakan serius dari Tim Yustisi Pemkab Klungkung....

Pohon Sepanjang Bypass Prof. I.B Mantra Klungkung Dipangkas

SEMARAPURA, BALIPOST.com - Hujan lebat disertai angin kencang, kerap menimbulkan pohon tumbang. Untuk mencegah risiko dampak bencana bagi masyarakat, Tim Gabungan dikoordinir BPBD Klungkung...

Perbekel Dawan Kaler Ditahan, Sekdes Ditunjuk Jadi Plt

SEMARAPURA, BALIPOST.com - Kasus dugaan penyimpangan pengelolaan dana BUMDes Kerta Laba Dawan Kaler, yang menjerat Perbekel Dawan Kaler IKS, segera ditindaklanjuti pemerintah daerah. Posisi IKS...

Kejari Klungkung Beber Sejumlah Kasus Diungkap di 2024

SEMARAPURA, BALIPOST.com - Sepanjang tahun 2024, Kejari Klungkung berhasil mengungkap sejumlah kasus dengan nilai kerugian miliaran rupiah. Tujuannya agar terwujud pengelolaan keuangan yang transparan, akuntabel...

Pasir Keruk Sisa Pengerjaan Pelabuhan Bias Munjul Bernilai Miliaran Dihibahkan ke Klungkung

SEMARAPURA, BALIPOST.com - Pasir keruk sisa pekerjaan kontruksi Pelabuhan Bias Munjul, di wilayah Pulau Ceningan, Nusa Penida, Klungkung, dihibahkan pemerintah pusat kepada Pemkab Klungkung....

Sejumlah Rumah Rusak Akibat Pohon Tumbang

SEMARAPURA, BALIPOST.com - Pohon tumbang setidaknya merusak tiga rumah akibat bencana hidrometeorologi di Klungkung, Senin (9/12). Penanganan oleh petugas BPBD Klungkung bahkan masih berlangsung...

Ikuti Medsos Kami

173,303FansSuka
21,009PengikutMengikuti
6,115PengikutMengikuti
4,560PelangganBerlangganan
x