29.8 C
Denpasar, Bali
Minggu, 24 November 2024

Sosial

Berita Sosial

Anggota DPR RI Minta “Finns Beach Club” Diusut Tuntas

DENPASAR, BALIPOST.com - Kasus kembang api di Finns Beach Club yang dinyalakan saat ritual suci Hindu mendapat kecaman dari berbagai pihak. Tak terkecuali dari...

Gudang Barang Bekas Hotel di Jimbaran Dua Kali Terbakar, Mobil hingga Rumah Semipermanen Ikut...

MANGUPURA, BALIPOST.com - Kebakaran terjadi di gudang barang bekas hotel, Jalan Uluwatu 2 Gang Bambu, Kelurahan Jimbaran, Kuta Selatan (Kutsel), Badung, Jumat (25/10) dini hari....

Dibangunkan Jam 4 Pagi, Bawahan Presiden Mulai Hari Pertama di Akmil dengan Baris Berbaris

MAGELANG, BALIPOST.com - Bawahan Presiden Prabowo Subianto yang baru dilantik, baik itu para menteri, wakil menteri, kepala badan, utusan khusus, hingga penasihat khusus presiden...

Pemilih Pemula Enggan Rekam e-KTP di Sekolah, Disdukcapil Bangli Ungkap Salah Satu Sebabnya

BANGLI, BALIPOST.com - Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Bangli terus menggencarkan perekaman KTP elektronik (e-KTP), jelang Pilkada 2024. Salah satunya dengan melakukan...

Judol Marak di Kalangan Remaja, Simak 6 Faktanya

DENPASAR, BALIPOST.com - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) mengartikan judi sebagai suatu permainan yang menggunakan uang atau barang sebagai taruhannya. Dalam judi, pemain bertaruh...

Akhirnya Jalan Penghubung Desa Pakisan – Tambakan Diperbaiki

SINGARAJA, BALIPOST.com - Tiga puluh tahun sudah, warga di bermukim di kawasan Desa Pakisan hingga Desa Tambakan menikmati jalan penghubung kabupaten yang rusak parah....

Potret Kemiskinan di Selat Karangasem, Tinggal Berdekatan dengan Penjabat

AMLAPURA, BALIPOST.com - Potret tingginya angka kemiskinan di Kabupaten Karangasem bukan isapan jempol belaka. Hingga kini, masih cukup banyak terdapat warga kurang mampu atau...

Bantu Pemenuhan Air, TNI AD Bangun Sumur Bor di Tanguntiti

DENPASAR, BALIPOST.com - Dalam upaya membantu masyarakat Tangguntiti, Tabanan memenuhi kebutuhan air untuk ratusan hektar lahan pertanian saat musim kemarau, TNI AD melakukan pembangunan...

Ketahui Manfaat Pupuk Kompos dan Cara Praktis Membuatnya Sendiri

DENPASAR, BALIPOST.com - Pupuk kompos memiliki banyak manfaat pelengkap bagi pertumbuhan tanaman, termasuk menyeimbangkan kepadatan tanah, menambah dan mempertahankan unsur hara, serta mencegah penyakit, hama,...

“Jam Koma” Trending di Kalangan Remaja, Simak Arti dan Upaya Menanganinya

DENPASAR, BALIPOST.com - Istilah 'jam koma' kini trending di kalangan remaja. Bahkan istilah ini kerap muncul di berbagai platform media sosial, seperti Instagram dan TikTok. Apa sebenarnya...

Ikuti Medsos Kami

173,303FansSuka
21,009PengikutMengikuti
6,115PengikutMengikuti
4,560PelangganBerlangganan
x