Jembrana Miliki Rumah Singgah, Layani Keluarga Penunggu Pasien hingga Mengurus Kuliah
NEGARA, BALIPOST.com - Setelah sebelumnya meluncurkan program mobil layanan antar jemput pasien, pemerintah Kabupaten Jembrana kembali melaunching Salah satu program unggulan berupa Rumah Singgah yang...
PDAM Badung Wacanakan Bangun Museum Air di 2025
MANGUPURA, BALIPOST.com - Perusahaan Umum Daerah Air Minum (Perumdam) Tirta Mangutama Kabupaten Badung atau yang lebih dikenal sebagai PDAM Badung akan membangun sebuah museum air...
Kebakaran Hutan Melanda Korsel, 4 Tewas dan Ribuan Warga Mengungsi
SEOUL, BALIPOST.com - Sebanyak empat orang tewas, enam orang terluka, dan sekitar 1.500 orang dievakuasi saat kebakaran hutan yang dipicu oleh angin kencang telah...
Dihantam Gelombang, Perahu Nelayan Terbalik
AMLAPURA, BALIPOST.com - Perahu nelayan milik I Made Wara (51) asal Desa Bunutan, Kecamatan Abang, Karangasem terbalik akibat dihantam gelombang tinggi saat melaut di...
Buntut 18 Pohon Tumbang, BPBD Bali Siagakan Personel di Pos Mudik
DENPASAR, BALIPOST.com - Menyusul peristiwa 18 pohon tumbang dalam sehari di Bali, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Bali akan menyiagakan personel di setiap...
Pergerakan Pemudik Sudah Terjadi di Jalan Tol
JAKARTA, BALIPOST.com - Pergerakan pemudik Lebaran 2025 sudah mulai terjadi di jalan tol pada Sabtu (22/3/2025).
"Hasil pantauan di lapangan, saya melihat sudah mulai ada...
Ngusaba Kadasa Pura Ulun Danu Batur, Umat Diimbau Minimalisasi Sampah
BANGLI, BALIPOST.com - Ngusaba Kadasa Pura Ulun Danu Batur tahun Saka 1947 (tahun 2025) akan dimulai pada Tilem Kasanga, 28 Maret 2025.
Selama pelaksanaan upacara,...
Hindari Kemacetan dan Antrean Panjang, Pemudik Diimbau Berangkat Lebih Awal
AMLAPURA, BALIPOST.com - Kapolres Karangasem AKBP I Nengah Sadiartha, mengimbau kepada para pemudik lebaran untuk melaksanakan perjalanan mudik lebih awal sebelum 28 Maret 2025....
Stand Roboh Diterjang Angin Kencang, Pelaku UMKM di Kasanga Festival Dapat Kompensasi
DENPASAR, BALIPOST.com - Pelaksanaan Kasanga Festival 2025 yang seharusnya dilaksanakan 3 hari, hanya bisa terlaksana dua hari di Lapangan Puputan Badung, Denpasar.
Hal ini karena...
Bale Piyasan Pura Merajan Griya Gede Mas Pacut Ambruk Diterjang Badai
TABANAN, BALIPOST.com - Hujan deras disertai angin kencang yang melanda Desa Rejasa, Kecamatan Penebel, Sabtu (22/3), menyebabkan bale piyasan di Pura Merajan Griya Gede...