DENPASAR, BALIPOST.com – Mitra driver GO-JEK membagikan snack kepada pelanggan dalam rangka Hari Pelanggan Nasional (Harpelnas). Para pengguna jalan melintas di kawasan traffic light simpang 4 Sudirman – Dewi Sartika memperoleh snack yang dibagikan mitra GO-JEK. Terdapat 125 kotak snack yang dibagikan.

Sementara di kawasan traffic light Simpang 4 Nakula – Dewi Sri terdapat 125 kotak snack juga yang dibagikan. Ini adalah bentuk terima kasih mitra dan GO-JEK terhadap pelanggan yang telah memilih layanan perusahaan aplikasi karya anak bangsa tersebut.

Kegiatan bagi-bagi snack ini dilakukan serentak di 50 kota yang merupakan lokasi operasi GO-JEK. Adapun total snack yang dibagikan kepada pelanggan untuk 50 kota sebanyak 5.400 kotak. (Diah Dewi/balipost)

Baca juga:  Petinggi PDIP Bali Hadiri Pelantikan Koster-Ace
BAGIKAN

TINGGALKAN BALASAN

Please enter your comment!
Please enter your name here

CAPCHA *