danau
Kondisi air di Danau Batur yang warnya berubah menjadi hijau karena semburan belerang. (BP/Dokumen)

BANGLI, BALIPOST.com – Pada Rabu (14/7), air Danau Batur berubah warna. Semburan belerang dari Gunung Batur menyebabkan perubahan warna itu.

Pada, Kamis (15/7), semburan belerang ini tampaknya sudah menimbulkan dampak. Dilaporkan temuan ikan mati pada keramba di wilayah Desa Buahan, Kintamani.

“Baru saja teman-teman kami balik dari bawah (Danau Batur-red), memang dilaporkan sudah ada terlihat ikan-ikan mati di Desa Buahan sampai perbatasan Abang Batudinding,” kata Kepala Dinas Pertanian, Ketahanan Pangan dan Perikanan (PKP) I Wayan Sarma.

Baca juga:  Puluhan Peserta Ikuti Lomba Ogoh-ogoh Mini Ramah Lingkungan

Dijelaskan, pihakya telah menurunkan tim perikanan untuk melakukan pemantauan di sekitar area semburan belerang. …

Baca selengkapnya di media partner DENPOST.id

BAGIKAN

TINGGALKAN BALASAN

Please enter your comment!
Please enter your name here

CAPCHA *